Chocolate Peanut Butter Brownies.
Anda dapat membuat Chocolate Peanut Butter Brownies memakai 16 bahan dan 5 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Chocolate Peanut Butter Brownies
- Sediakan Bahan A:.
- Gunakan 2 1/2 cups (20oz/565g) gula aku pake 150gr.
- Gunakan 1/2 cup (4floz/115ml) air.
- Siapkan 2/3 cup (4oz/115g) coklat batang di cincang aku pake parrot.
- Siapkan Bahan B :.
- Gunakan 4 btr telur.
- Sediakan 1 cup (8floz/225ml) minyak goreng.
- Siapkan 2 sdm vanila extrack aku pake l’arome.
- Ambil Bahan C :.
- Gunakan 1 1/2 cups (7 1/2oz/213g) tepung serbaguna.
- Sediakan 2/3 cup (2 2/3oz/76g) coklat bubuk aku merk bensdrop.
- Sediakan 1/2 sdt garam.
- Ambil 1/4 sdt baking powder.
- Gunakan Bahan D (topping).
- Sediakan 3/4 cup (6oz/170g) peanut butter.
- Gunakan 1/3 cup (1 1/2oz/43g) kacang cincang / almond / choco chips.
Langkah-langkah menyiapkan Chocolate Peanut Butter Brownies:
- Panaskan oven pd suhu 180• C lalu oles loyang brownies (11x30 cm)aku pake carlo jd tanpa di alasi kertas lg.
- Tim bahan A sampai gula larut & coklat meleleh, sisihkan hingga dingin.
- Campur bahan B hingga rata menggunakan garpu, lalu masukkan ke dlm campuran bahan A yg sdh dingin, aduk perlahan hingga rata.
- Ayak bahan C hingga tercampur rata, lalu masukkan ke dlm bahan basah (A+B) aduk perlahan menggunakan wisk & jangan terlalu lama (over mix) asal rata saja agar tdk bantat. Tambahkan 100 gr peanut butter, aduk perlahan.
- Tuang adonan ke dalam loyang brownies, tambahkan topping sisa dr peanut butter & chocochips. Panggang dlm oven yg sdh di panaskan terlebih dahulu dg suhu 180•C selama 45 -60 mnt hingga matang, tes tusuk dl utk memastikan brownies sdh matang merata..
Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di sini. Besar harapan kami, olahan Chocolate Peanut Butter Brownies yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang lezat untuk keluarga/teman ataupun menjadi inspirasi untuk berjualan makanan. Selamat mencoba!